Jumat, 15 Maret 2013

PTC (cari duit online)

PTC (Paid To Click) yaitu suatu program periklanan dimana anda akan dibayar setiap melihat sebuah iklan di internet. Siapa yang membayar ? Yang membayar tentunya pihak penerbit iklan tersebut. Kita dibayar setiap melihat iklan tersebut sebesar kira-kira $0,0001 sampai $5 periklannya. Butuh banyak kesabaran dalam mengikuti program ini sebab nunggunya minta ampun lamanya. Apakah anda berminat untuk ikut program ini ?? boleh saja coba sign up lewat...

Jumat, 01 Maret 2013

Tutorial CSS (Cascading Style Sheet)

Bagi para web programer tentunya sangat familiar dengan yang satu ini. CSS atau singkatan dari Cascading Style Sheet merupakan suatu dokumen yang digunakan oleh para web programer untuk mengatur halaman web yang mereka program. CSS ini lebih menekankan ke dalam dunia desainnya, ya dari namanya saja sudah Cascading Style Sheet. Mari kita ulas lebih mendalam tentang CSS ini. Beberapa ulasan tentang CSS : CSS singkatan dari Cascading...

Senin, 25 Februari 2013

Lindungi Artikel Original Anda dengan Copyscape

Bila anda blogger sejati yang membuat artikel dengan memutar otak anda sendiri pasti akan sangat merasa kecewa bila artikel anda di copy oleh orang lain, apa lagi tanpa menunjukan situs referensinya. Nah untuk itu saya bagikan info cara mengetahui orang yang meng-copy artikel anda. Bukan berarti dengan ini orang tidak bisa meng-copy artikel anda, namun anda hanya dapat mengetahui siapa yang meng-copy artikel anda untuk ditindak lanjuti. Berikut...

Sabtu, 23 Februari 2013

Cara Mengetahui Kecepatan Tampil Sebuah Website

Kecepatan tampil sebuah website adalah salah satu faktor penting yang menunjang popularitas website tersebut. Biasanya seseorang yang membuka sebuah website komersial seperti blog rata-rata hanya mau menunggu 10 detik. Bila sudah lebih dari itu maka orang tersebut dapat membatalkan kunjungannya ke website tersebut, alhasil website tersebut tidak dibaca kontennya. Nah pada kesempatan ini saya akan memberi salah satu cara mengetahui kecepatan...

Cara Mendapatkan Uang Dari Blog

Susahnya mencari lapangan pekerjaan membuat sebagian orang memutar otak untuk mendatangkan rupiah. Sebenarnya sih banyak cara mendapatkan uang selain dari pada lapangan pekerjaan sebagai pegawai kantoran. Salah satunya adalah mendapatkan rupiah dari blog. Bukan berarti pihak blogger.com yang membayar kita karena sesuatu, tapi salah satunya adalah memasangkan iklan online pada blog kita. Di sini berarti kita sebagai publisher iklan tersebut....